Resep Mie Ayam Home Made Anti Gagal
Sedang mencari inspirasi Cara Gampang Membuat Mie Ayam Home Made Anti Gagal yang unik?, Langkah Mudah untuk Membuat Mie Ayam Home Made Anti Gagal memang saat ini sedang banyak dicari oleh teman-teman disekitar kita mungkin salah satunya kalian. orang-orang memang telah terbiasa mamnfaatkan internet di smartphone untuk melihat informasi gambar untuk dijadikan inspirasi. nah kali ini saya akan sharing tutorial cara menyajikan Resep Mie Ayam Home Made, Sempurna untuk menyiapkannya memang tidak susah dan tidak juga mudah. Jika salah mengolah maka hasilnya akan hambar dan justru cenderung tidak enak. Padahal Mie Ayam Home Made yang enak seharusnya mempunyai aroma dan cita rasa yang mampu memancing selera kita.
Banyak hal yang sedikit banyak mempengaruhi kualitas rasa dari Mie Ayam Home Made, pertama dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, hingga cara mengolah dan menyajikannya. Tidak usah pusing jika ingin menyiapkan Mie Ayam Home Made yang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini bisa menjadi sajian spesial. Seterusnya merupakan gambar tentang Mie Ayam Home Made yang dapat Anda jadikan wawasan.
Berikut ini ada beberapa tips dan trik praktis yang dapat diterapkan untuk mengolah Mie Ayam Home Made yang siap dikreasikan. Anda dapat membuat Mie Ayam Home Made menggunakan 29 bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini langkah-langkah untuk menyiapkan hidangannya.
Mie ayam ini adalah salah satu menu favorite saya selain bakso , meskipun kesukaan tetapi harus di kasih jeda waktu makannya ya karena sesuatu yang berlebihan juga tidak baik . Selain saya ternyata anak-anak dirumah pun sangat suka kebetulan stok bahan-bahan tersedia yowes dieksekusi π . Jika bunda-bunda mau boleh untuk ide jualan dan lumayan untuk menambah pundi-pundi kebutuhan dapur , Selamat mencoba ππ₯°
#Mie
#MieAyam
#Homemade
#Ayam
#Sambal
#BagikanInspirasimu
#MasakItuSaya
#PejuangGoldenApron
#CookpadCommunity_Jakarta
#CookpadIndonesia
Bahan-bahan dan bumbu yang diperlukan dalam menyiapkan Mie Ayam Home Made:
- Secukupnya mie keriting merk bebas
- 500 gr daging ayam (saya pakai dada fillet)
- Sawi hijau
- Daun bawang iris²
- 1 jeruk nipis
- Kecap asin
- Minyak goreng
- Air putih
- 15 cabe rawit rebus (untuk sambal mie ayam)
- Bahan pelengkap : Ceker & Tulangan yang sudah di rebus
- Minyak bawang:5 bawang putih di corp halus atau di cincang halus
- Bumbu halus untuk ayam cincang :
- 6 cabe merah
- 8 bawang merah
- 5 bawang putih
- 5 kemiri
- Seruas jahe
- Seruas lengkuas muda
- Seruas kunyit (optional)
- 6 lembar daun salam
- 4 lembar daun jeruk
- 2 batang serai geprek
- 1/2 sdt lada bubuk
- 1/2 biji pala
- 1 kayu manis
- secukupnya Kecap manis
- Kaldu bubuk
- Garam
- Gula merah
Cara membuat Mie Ayam Home Made
- Cuci bersih ayam perasi jeruk nipis diamkan sebentar lalu cuci kembali, kemudian cincang daging ayam atau potong² dadu kecil
- Siapkan minyak panas tumis bumbu halus, masukkan serai daun salam dan daun jeruk tambahkan kaldu bubuk, lada dan garam tumis sampai bumbu harum
- Tambahkan air secukupnya masukkan bahan pelengkap (ceker dan tulangan) dan daging ayam cincang, kemudian tambahkan kecap manis dan gula merah
- Masak sampai daging cincang empuk dan air sedikit menyusut (atau jika ingin daging cincangnya berkuah boleh saja) lalu cek rasa angkat dan sisihkan
- Kemudian goreng bawang putih yang sudah di corp atau di cincang halus dengan minyak banyak, tunggu dingin pindahkan dalam wadah atau botol
- Siapkan mie yang sudah di rebus sebentar, sajikan mangkuk atau piring tambahkan minyak bawang putih yang sudah di goreng tadi, lada bubuk dan kecap asin
- Masukkan sawi hijau rebus dan mie lalu aduk rata tambahkan ayam cincang (ceker atau tulangan) sambal + saos dan taburi irisan daun bawang atau bawang goreng. Dan mie ayam home made siap dinikmati π
Terima kasih telah membaca resep yang saya tampilkan di halaman ini. Harapan kami, olahan Mie Ayam Home Made yang mudah di atas dapat membantu Anda menyiapkan hidangan yang lezat untuk keluarga/teman maupun menjadi inspirasi bagi Anda yang berkeinginan untuk berjualan makanan. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba!